Unit Kegiatan Mahasiswa Korps Sukarela Palang Merah Indonesia ( UKM KSR-PMI ) Universitas Wijaya Putra Surabaya yang didirikan pada tanggal 6 November 1996 adalah Organisasi Sosial yang merupakan suatu kesatuan dalam perhimpunan Palang Merah Indonesia dan terbentuk sebagai wadah bagi para mahasiswa untuk mendarma baktikan diri untuk tugas-tugas kemanusiaan dan bentuk tanggung jawab dari Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu pengapdian masyarakat.
Dalam segala aktifitasnya KSR-PMI UWP Surabaya bertujuan untuk memberikan bekal pengetahuan, ketrampilan, kecakapan, sikap, serta kepribadian sebagai seorang yang peduli terhadap kemanusiaa. sehingga dapat tercipta kader-kader yang mampu melaksanakan pertolongan atau bantuan yang terorganisir oleh Palang Merah Indonesia.
UKM KSR-PMI Universitas Wijaya Putra Surabaya
4/
5
Oleh
Unknown